Kabupaten Malinau
Geografi Dan Kependudukan Kabupaten Malinau
A.Geografi Kabupaten Malinau
Kabupaten Malinau Merupakan Salah Satu Hasil Pemekaran Bulungan Berdasarkan Undang-Undang NO.47 Tahun 1999. Secara Geografis Berdasarkan Undang-Undang No.47 tahun 1999 Adalah Sebagai Berikut :Source indonesia-peta.blogspot.com |
- Sebelah Barat Berbatasan Dengan Negara Serawak Malaysia Timur
- Sebelah Timur Berbatasan Dengan Kabupaten Bulungan
- Sebelah Utara Berbatasan Dengan Kabupaten Nunukan
- Sebelah Selatan Berbatasan Dengan Kutai Barat
Kabupaten Malinau Memiliki Topografi Yang Sangat Bervariasi
Antar Lain :
- Wilayah Barat Laut Dihuni Oleh Masyarakat Pedalaman Dan Perbatasan, Perbukitan Terjal Dengan Ketinggian 1500-300 Meter Diatas Permukaan Laut
- Wilayah Tengah Perbukitan Sedang Dengan Ketinggian 500-1500 Meter Diatas Permukaan Laut
- Wilayah Landai Berada Di Wilayah Timur Yang Merupakan Wilayah Perkotaan
Keadaan Topografi Perbukitan Memiliki Sudut Lereng Lebih Dari 30% Dan Untuk Daerah Dataran Tinggi Kemiringan Sekitar 8-15% Untuk Daerah Perbukitan Kemiringannya Sekitar 15% Dengan Rata-Rata Kemiringan 0-50%
NAMA-NAMA KECAMATAN DI KABUPATEN MALINAU :
NAMA-NAMA GUNUNG DI KABUPATEN MALINAU :
TEMPAT WISATA DI MALINAU
1.Wisata Air Panas Semolon
Daerah Wisata Ini Sangat Baik Untuk Dikunjungi. Letaknya Kurang Lebih 2 Jam Perjalanan. Lokasi Yang Indah Dan Masih Alami Serta Rumah Rumah Penduduk Desa Sepanjang Jalan Tidak Akan Membuat Anda Bosan Selama Perjalanan...
Maka Jika Diberikan Sentuhan Sentuhan Positif Akan Banyak Mengundang Wisatawan
2.Wisata Air Terjun Martin Billa
Tempatnya Yang Masih Alami Dikelilingi Pohon Pohon Tropis Yang Membuat Udara Cukup Sejuk Dan Segar Hingga Radius 100M Dan Ketinggian Air Terjun Ini Sekitar 70M.
Nama Air Terjun Ini Diambil Dari Nama Bupati Pertama Di Malinau Sekaligus Yang Memerintah Saat Itu...
3. Wisata Panorama Jeram Sungai Bahau
4. Wisata Air Terjun Laleng Pinut ( Long Nawang )
Dan Masih Banyak Lagi
NAMA-NAMA KECAMATAN DI KABUPATEN MALINAU :
- Kayan Hulu
- Kayan Hilir
- Kayan Selatan
- Sungai Boh
- Pujungan
- Bahau Hulu
- Malinau Selatan
- Mentarang
- Mentarang Hulu
- Malinau Barat
- Malinau Utara
- Malinau Kota
- Sungai Tubuh
NAMA-NAMA GUNUNG DI KABUPATEN MALINAU :
- Gunung Makita (Kayan Hulu) Dengan Ketinggian 2.987 M
- Gunung Siko Dan Gunung Jang (Kayan Hilir)
- Gunung Tukuk Silau, Tukuk Matam, Katuk (Pujungan)
- Gunung Rian, Penjukulu, Batu Bengalun Dan Klawir (Malinau)
- Gunung Jembatan, Merauk Jake, Basakan, Batu Raping, Tunda Isap, Dan Naga Pataru (Mentarang)
Gunung Rian, Kabupaten Malinau Source http://www.kabarborneo.com/ |
TEMPAT WISATA DI MALINAU
1.Wisata Air Panas Semolon
Daerah Wisata Ini Sangat Baik Untuk Dikunjungi. Letaknya Kurang Lebih 2 Jam Perjalanan. Lokasi Yang Indah Dan Masih Alami Serta Rumah Rumah Penduduk Desa Sepanjang Jalan Tidak Akan Membuat Anda Bosan Selama Perjalanan...
Maka Jika Diberikan Sentuhan Sentuhan Positif Akan Banyak Mengundang Wisatawan
Air Terjun Semolon |
2.Wisata Air Terjun Martin Billa
Tempatnya Yang Masih Alami Dikelilingi Pohon Pohon Tropis Yang Membuat Udara Cukup Sejuk Dan Segar Hingga Radius 100M Dan Ketinggian Air Terjun Ini Sekitar 70M.
Nama Air Terjun Ini Diambil Dari Nama Bupati Pertama Di Malinau Sekaligus Yang Memerintah Saat Itu...
Air Terjun Martin Billa |
3. Wisata Panorama Jeram Sungai Bahau
4. Wisata Air Terjun Laleng Pinut ( Long Nawang )
Dan Masih Banyak Lagi
permisi mas... saya berencana melakukan pendakian solo ke gunung makita...dimana saya bisa mendapat informasi lebih lanjut mengenai hal tsb ? mis : kampung terdekat untuk menginap dan pemandu lokalnya ? terima kasih sebelumnya...salam-james
ReplyDeleteGunung makita di kecamatan kayan hulu, kampung terdekat untuk menginapn yaitu desa long nawang dekat perbatasan malasia. Info lebih lengkap bisa di cek di
Deletehttp://epictio.com/tempat/gunung-makita/